Polres Konawe Selatan
Sabtu, 10 November 2022 Personel Polsek Landono melaksanakan kegiatan sambang serta memberikan pengamanan kegiatan keagamaan di desa Lalonggapu, Kec. Landono, Kab. Konsel. Polsek Landono mengupayakan selalu hadir di tengah-tengah masyarakat guna memberikan pelayanan dan rasa aman kepada masyarakat serta selalu menghimbau agar sama-menjaga kamtibmas tetap aman dan damai
” Hari ini kita panggil orang tua siswa yang terlibat tawuran, dan kami mediasi di sekolah bersama dewan guru , dan alhamdulillah semua sudah damai ” terang Kapolsek Landono AKP Agus Darmanto, SH. Jum’at , 18 November 2022 sekira pukul 09.30 Wita, bertempat di SMPN 09 Konawe Selatan ( Konsel ) terjadi tawuran antar pelajar. […]
Jumat, 11 November 2022 Kapolsek Landono AKP Agus Darmanto, S.H. melaksanakan sambang di desa Lakomea, dalam kesempatan tersebut kapolsek mendengarkan keluhan dari kalangan ibu-ibu rumah tangga yang berhubungan dengan kamtibmas disekitar lingkungannya. Dalam kunjungan tersebut Kapolsek Landono mendorong para ibu-ibu rumah tangga agar pro aktif membantu suami dalam memenuhi kebutuhan keluarga, seperti memanfaatkan lahan kosong […]
Kamis, 10 November 2022 Personel Polsek Landono melaksanakan patroli dialogis rutin di SPBU Landono, guna menghimbau kepada warga masyarakat yang mengisi bahan bakar untuk tidak melakukan pengisian yang berlebihan, sehingga masyarakat yang lain juga dapat mengisi bahan bakar subsidi tersebut. Dalam kesempatan tersebut juga personel Polsek Landono mensosialisaikan nomor siaga polsek serta Medsos Polsek, sehingga […]
Senin, 31 Oktober 2022, Bhabinkamtibmas Polsek Landono, Bripka Murianto memberikan bansos kepada keluarga lansia yang sangat membutuhkan di desa Asaria Kec. Landono Dalam pemberian bansos tersebut bhabinkamtibmas Polsek Landono, berharap dapat meringankan beban kepada penerima walau hanya sekedar, dengan jumlah bantuan yang seadanya. Mari kita ciptakan rasa peduli, saling membantu dalam kehidupan sehari- hari.
Senin, 24 Oktober 2022 Bhabinkamtibmas Polsek Landono Bripka Murianto bersama Kanit Reskrim Aipda Laode Muh. Syahuddin, S.Pdi. melaksanakan Problem Solving di desa Asaria Kec. Sabulakoa Kab. Konsel. Bhabinkamtibmas bersama Kanit Reskrim Polsek Landono, melakukan mediasi penyelesaian masalah tindak pidana Pengroyokan antara pelapor per, Yusnani dengan terlapor per. Tina dan per. Lianti. Mediasi tersebut mengutamakan kearifan […]